• Beranda
  • Berita
  • Dolar Senin pagi diperdagangkan 109,77 yen di Tokyo

Dolar Senin pagi diperdagangkan 109,77 yen di Tokyo

17 Februari 2020 08:56 WIB
Dolar Senin pagi diperdagangkan 109,77 yen di Tokyo
Mata uang Jepang, Yen (Reuters)
Kurs dolar AS berpindah tangan di kisaran level 109,77 yen dalam transaksi awal di Tokyo pada Senin pagi, sebagian besar sejalan dengan tingkat di New York akhir pekan lalu.

Ketika pasar dibuka di Tokyo, dolar AS dikutip pada 109,77-78 yen dibandingkan dengan 109,72-82 yen di New York dan 109,78-79 yen di Tokyo pada Jumat (14/2/2020) pukul 17.00 waktu setempat.

Sementara itu, euro diambil pada 1,0840-0841 dolar AS dan 119,00-01 yen terhadap 1,0826-0836 dolar AS dan 118,85-95 yen di New York, serta 1,0840-0841 dolar AS dan 119,00-04 yen dalam perdagangan Jumat sore (14/2/2020) di Tokyo.

Baca juga: Bursa Saham Tokyo dibuka jatuh, dipicu data PDB yang buruk

Baca juga: Sektor keuangan tekan pasar saham Australia dibuka turun


 

Pewarta: Apep Suhendar
Editor: Risbiani Fardaniah
Copyright © ANTARA 2020