Agensi Kwang-soo, seperti dilansir Soompi, Selasa (18/2) mengungkapkan, saat kejadian mobil yang ditumpangi Kwang-soo ditabrak oleh mobil yang melanggar sinyal lalu lintas.
"Setelah mendapatkan pemeriksaan terperinci di rumah sakit terdekat, dia didiagnosis mengalami patah tulang pergelangan kaki kanan. Akibatnya, dia tidak akan bisa mengambil bagian dalam kegiatan yang dijadwalkan, dan kami meminta pengertian Anda," ungkap mereka.
Menurut Sports Chosun, Kwang-soo menjalani operasi pada kemarin sore.
Baca juga: Running Man versi Indonesia akan tayang tahun depan
Baca juga: Ryan Reynolds akan jadi tamu khusus di "Running Man"
Baca juga: Lee Kwang-soo sudah lima bulan pacaran dengan Lee Sun-bin
Pewarta: Lia Wanadriani Santosa
Editor: Ida Nurcahyani
Copyright © ANTARA 2020