Jim Brickman hadirkan konser penuh cinta bersama Rossa dan Delon
Musisi Jim Brickman bersama Rossa dan Delon tampil dengan sederet lagu cinta dalam konser bertajuk “Jim Brickman Live in Jakarta 2022” di Balai Sarbini, Jakarta Selatan pada Sabtu malam.
Steak Hotel by HOLYCOW! gandeng Nagita Slavina bikin menu baru
Steak Hotel by HOLYCOW! menggandeng Nagita Slavina dalam kreasi tiga olahan menu baru yang terinspirasi dari comfort food kegemaran pelanggan di Indonesia di bawah program “Holycow’s Kitchen Takeover”.
Planet Ban hadirkan edukasi hingga promosi terkait uji emisi
Jaringan toko suku cadang motor Planet Ban menghadirkan kampanye edukasi dan penawaran menarik terkait uji emisi kendaraan dalam festival UMKM otomotif Otobursa Tumplek Blek pada tanggal 3 dan 4 September 2022.
Chan TO1 absen tur di "KCON 2022 AS" di New York karena sakit
Chan TO1 tidak tampil di perhentian tur "KCON 2022 AS" di New York kemarin malam dikarenakan mengalami gangguan kesehatan.
DIN G20 jadi jembatan naik kelas startup di Indonesia
Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Johnny G.Plate menyebutkan Digital Innovation Network (DIN) G20 yang merupakan bagian dari Digital Economy Working Group (DEWG) Presidensi G20 Indonesia menjadi salah satu jembatan untuk menaikkan kelas startup-startup di Indonesia dalam menghadirkan solusi berbasis teknologi dan digitalisasi.
Pewarta: Lifia Mawaddah Putri
Editor: Alviansyah Pasaribu
Copyright © ANTARA 2022