Sukabumi, Jawa Barat (ANTARA News) - Sentra promosi ikan hias dibangun di Kecamatan Lembursitu, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, untuk meningkatkan volume dan sebaran promosi serta penjualan komoditas hayati itu.... meningkatkan penjualan dan promosi ikan asli pembudidaya warga Sukabumi... "
"Untuk meningkatkan penjualan dan promosi ikan asli pembudidaya warga Sukabumi," kata Kepala DKP Kabupaten Sukabumi, Dedah Herlina, Senin.
Menurut dia, tempat promosi itu ada di lahan seluas 6.400 meter persegi. Walaupun luasnya tidak begitu besar tetapi diharapkan bisa dimanfaatkan pembudidaya ikan hias di kota dan Kabupaten Sukabumi.
Sukabumi merupakan salah satu daerah yang sudah terkenal sebagai daerah pembudidaya ikan terbesar di Indonesia.
Menurut dia, tempat promosi itu ada di lahan seluas 6.400 meter persegi. Walaupun luasnya tidak begitu besar tetapi diharapkan bisa dimanfaatkan pembudidaya ikan hias di kota dan Kabupaten Sukabumi.
Sukabumi merupakan salah satu daerah yang sudah terkenal sebagai daerah pembudidaya ikan terbesar di Indonesia.
Pewarta: Aditya A Rohman
Editor: Ade P Marboen
Copyright © ANTARA 2014