George, anak tertua dari tiga anak Pangeran William dan Kate, difoto di taman rumahnya di Clarence House, London pusat, setelah pembaptisan saudaranya, Louis, awal bulan ini. George berusia lima tahun pada Minggu.
The Daily Mail melaporkan bahwa George mengisi hari ulang tahunnya di Pulau Karibia Mustique di Saint Vincent dan Grenadines bersama keluarganya. (G003)
Baca juga: Berniat bunuh Pangeran George, warga Inggris pendukung ISIS dipenjara seumur hidup
Baca juga: Pangeran William ungkap film favorit Pangeran George
Pewarta: Antara
Editor: Monalisa
Copyright © ANTARA 2018