Dan berikut statistik laga Thiem yang menjadi unggulan kedua turnamen ini dan Zverev yang unggulan kelima, seperti dikutip Reuters:
Ace: Thiem 8, Zverev 15
Kesalahan ganda: Thiem 8, Zverev 15
Break point dimenangkan: Thiem 7/13, Zverev 8/18
Net point dimenangkan: Thiem 23/31, Zverev 43/66
Pukulan winner (pengasil poin): Thiem 43, Zverev 52
Kesalahan sendiri atau unforced error: Thiem 55, Zverev 64
Total poin dimenangkan: Thiem 162, Zverev 159
Lama pertandingan: Empat jam satu menit
Baca juga: Thiem dobrak tiga besar penguasa Grand Slam untuk juarai US Open
Baca juga: Fakta singkat juara tunggal putra US Open Dominic Thiem
Baca juga: Dominic Thiem melaju ke final US Open untuk pertama kalinya
Pewarta: Jafar M Sidik
Editor: Bayu Kuncahyo
Copyright © ANTARA 2020