• Beranda
  • Berita
  • BMKG catat gempa magnitudo 5,1 timur laut Bitung-Sulut

BMKG catat gempa magnitudo 5,1 timur laut Bitung-Sulut

11 Desember 2020 00:00 WIB
BMKG catat gempa magnitudo 5,1 timur laut Bitung-Sulut
ilustrasi gempa (1)
Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) merekam terjadinya gempa tektonik magnitudo 5,1 di 131 kilometer Timur Laut Kota Bitung, Sulawesi Utara pukul 22:04:50 WIB, pada kedalaman 10 kilometer, Kamis.

"Gempa ini tidak mengakibatkan terjadinya tsunami dan hingga kini belum ada informasi terjadinya kerusakan," sebut Staf Operasional Stasiun Geofisika Winangun, Kota Manado, Adelia.

Baca juga: Rentetan gempa sesar aktif Sumatera selama Desember fenomena wajar
Baca juga: BMKG: Rentetan gempa di Palasa Sulteng mengarah pada aktivitas swarm

 

Pewarta: Karel Alexander Polakitan
Editor: Budhi Santoso
Copyright © ANTARA 2020